Rabu, 12 September 2012

Raja Krupuk Kedelai



Krupuk Kedelai SBY 1
Krupuk Kedelai paling lezat. Bagi Anda yang belum pernah mencicipi atau bahkan belum pernah menemui krupuk SBY ini, tentu ada skeptisisme atau apatisme. Tunggu dulu, jangan seperti itu. Jika Anda belum tahu, jangan terburu-buru, rasakan sensasi krenyes-krenyes krupuk kedelai khas Kota Lamongan Jawa Timur ini.


Krupuk Kedelai SBY 2
Kelezatannya jauh berbeda dari krupuk jenis lain atau juga krupuk sejenis dengan merk lain.

Distributor pertama dan utama UD. SBY Production adalah UD. Karyadi.

Logo SBY Versi Kartun

Ini dia, logo SBY versi kartun. Keren kan? Bukan terinspirasi sama Larva Cartoon. Memang bentuk kedelai ya seperti ini. Sejak Januari 2012, logo ini sudah dipakai. Tapi tidak menggantikan logo resmi SBY. 
Logo ini dijadikan sebagai pemanis, seperti kebanyakan bisnis kuliner zaman sekarang, kalau tidak punya maskot, tidak cepet bekennya. Semoga dengan logo ini, SBY semakin beken.

Kurma Tomat

 








KAJI (Krupuk Kacang Hijau)

Setelah berulang tahun yang ke-8 pada 1 April 2012 , Raja Krupuk Kedelai UD. SBY Production, meluncurkan satu produk sensasional lagi, krupuk kacang hijau atau KAJI.

Krupuk Kacang HIjau SBY Khas Lamongan
Krupuk Kacang HIjau SBY Khas Lamongan
Anda tak perlu berpikiran krupuk ini tidak menarik karena memang ini keterbatasan kamera kami sehingga tidak memadai untuk menampilkan kondisi yang sebenarnya sangat menarik. Warna hijau sendiri pada permukaan krupuk adalah pengaruh dari kacang hijaunya sendiri.
Semenjak diluncurkan, sudah terjual puluhan kilogram. Memang pemasaran belum kami lakukan secara massif karena untuk memproduksi krupuk kedelai saja kami sudah sangat kurang memadai akibat tingginya pesanan.
Harga kami bandrol cukup hanya Rp 16.000,- perkilogram. Bisa Anda bandingkan dengan produk lain yang sejenis.

Macam Produk Kami

Berani Dibandingkan


Setelah googling dengan kata kunci krupuk kedelai, kami berani menyimpulkan, krupuk kami adalah krupuk paling ekonomis dengan rasa yang memukau dibandingkan dengan produk sejenis dari produsen lain. Kebanyakan mematok harga kisaran Rp 6.000,- per bungkus (250 gram) ada juga Rp 10.000,- per bungkus (250 gram). Sementara kami mematok harga hanya Rp 3.500,- per bungkus. Bahkan ada yang mematok Rp 38.000,- per kilogram.
Kami yakin, Anda tentunya menginginkan produk dengan kualitas tinggi namun harga terjangkau. Tepat sekali Anda memilik krupuk kedelai SBY untuk Anda jadikan makanan pendamping, makanan ringan, camilan teman bepergian, oleh-oleh, hadiah, sajian untuk tamu undangan dan lain sebagainya.
Ayo segera hubungi 081331803401.

Selamat Datang

Selamat datang di rajakrupukkedelai.blopspot.com. Blog ini adalah milik SBY Corp. SBY Corp adalah sebuah industri kecil menengah aneka makanan ringan berjenis krupuk. Legalitas resmi bernama UD. SBY Production menjadikan SBY Corp lebih mencengkeram pasar. Berawal dari kandang binatang yang terbuang, kini menjadi bangunan (layaknya) pabrik besar. Produk-produknya antara lain, krupuk kedelai, krupuk ikan, krupuk bawang, krupuk kacang hijau, kurma tomat, dan lain-lain. Pangsa pasarnya yang awalnya hanya pasar lokal tradisional, kini sudah merambah pasar Nasional. Bahkan beberapa peminat krupuk kedelai SBY melaporkan, menemukan krupuk kedelai SBY di Malaysia. Beberapa waktu lalu mulai menembus pasar Brunei Darussalam. Pabrik SBY Corp terletak di dusun Pilang, desa Wangunrejo, kecamatan Turi, kabupaten Lamongan, Jawa Timur, Indonesia. Beberapa kali profil SBY Corp masuk media massa baik lokal maupun Nasional. Tahun 2012 adalah tahun ke-8 berdirinya UD. SBY Production. Semoga menjadi semakin bermakna.
Call center: 081331803401, 081357333267, 082143409892.